WNDW: Baterai (Battery)
Baterai menyimpan daya yang dihasilkan oleh panel surya yang tidak segera digunakan oleh beban. Daya yang disimpan dapat digunakan saat periode radiasi matahari rendah. Komponen baterai kadang-kadang dinamakan akumulator (accumulator). Baterai menyimpan listrik dalam bentuk daya kimia. Baterai yang paling biasa digunakan dalam aplikasi surya adalah baterai yang bebas pemeliharaan bertimbal asam (maintenance-free lead-acid batteries), yang juga dinamakan baterai recombinant atau VRLA (klep pengatur asam timbal atau valve regulated lead acid).
Disamping menyimpan daya, baterai-baterai bertimbal asam yang disekat juga melayani dua fungsi penting:
Mereka dapat menyediakan daya seketika yang lebih kuat dibandingkan dengan apa yang dihasilkan oleh sekumpulan panel. Daya seketika ini diperlukan untuk memulai beberapa peralatan, seperti mesin kulkas atau pompa. Mereka menentukan tegangan operasi instalasi anda
Untuk instalasi daya kecil dan dimana keterbatasan ruang penting, jenis baterai lainnya (seperti NiCd, NiMh, atau Li-ion) dapat digunakan. Baterai seperti ini memerlukan charger/regulator yang khusus dan tidak dapat secara langsung digunakan untuk menggantikan baterai bertimbal asam.
Pranala Menarik
- WNDW
- Pembangkit Daya Surya
- Energi surya
- Bagaimana dengan daya angin?
- Komponen sistem Photovoltaic
- Panel surya (Solar Panel)
- Baterai (Battery)
- Pengatur (Regulator)
- Konverter (Converter)
- Beban (Load)
- Menyatukan semua menjadi satu kesatuan
- Panel surya
- Parameter panel surya
- Parameter panel untuk menentukan ukuran sistem
- Penyambungan panel-panel surya
- Bagaimana caranya untuk memilih panel yang baik
- Baterai
- Macam baterai
- Memakai baterai mobil
- Kondisi penyimpanan (State of Charge)
- Parameter baterai
- Mengukur kondisi penyimpanan daya baterai
- Perlindungan baterai dan pengatur
- Efek temperatur
- Bagaimana caranya untuk memilih baterai yang baik
- Ekspetasi umur versus banyaknya siklus
- Regulator penyimpanan daya
- Parameter pengatur
- Konverter
- Peralatan atau beban
- Memilih tegangan
- Memasang kabel
- Orientasi panel surya
- Bagaimana caranya untuk menentukan ukuran sistem fotovoltaik anda