Difference between revisions of "WNDW: Fisika dalam dunia nyata"
Onnowpurbo (talk | contribs) (New page: Jangan takut jika konsep dari bab ini tampaknya cukup menantang. Mengerti tentang bagaimana cara gelombang radio merambat dan berinteraksi dengan lingkungannya adalah sebuah bidang studi y...) |
Onnowpurbo (talk | contribs) |
||
Line 1: | Line 1: | ||
− | Jangan takut jika konsep dari bab ini tampaknya cukup menantang. Mengerti tentang bagaimana cara gelombang radio merambat dan berinteraksi dengan lingkungannya adalah sebuah bidang studi yang sangat kompleks. Banyak orang yang kesulitan untuk mengerti fenomena yang mereka lihat dengan mata kepala sendiri. | + | Jangan takut jika konsep dari bab ini tampaknya cukup menantang. Mengerti tentang bagaimana cara [[gelombang radio]] merambat dan berinteraksi dengan lingkungannya adalah sebuah bidang studi yang sangat kompleks. Banyak orang yang kesulitan untuk mengerti fenomena yang mereka lihat dengan mata kepala sendiri. |
− | Pada saat ini kita harusnya sudah mengerti bahwa gelombang radio tidak merambat dalam jalur yang lurus dan terprediksi. Untuk membuat sambungan komunikasi yang andal, kita harus dapat menghubung berapa banyak daya yang harus kita berikan untuk merambat pada jarak tertentu, dan memprediksi bagaimana gelombang merambat pada jalurnya. | + | Pada saat ini kita harusnya sudah mengerti bahwa [[gelombang radio]] tidak merambat dalam jalur yang lurus dan terprediksi. Untuk membuat sambungan komunikasi yang andal, kita harus dapat menghubung berapa banyak daya yang harus kita berikan untuk merambat pada jarak tertentu, dan memprediksi bagaimana gelombang merambat pada jalurnya. |
Ada banyak yang perlu di pelajari dari fisika radio daripada halaman yang tersedia di bab ini. Untuk informasi lebih lanjut tentang bidang yang berkembang ini, ada baiknya melihat daftar di Appendix A. | Ada banyak yang perlu di pelajari dari fisika radio daripada halaman yang tersedia di bab ini. Untuk informasi lebih lanjut tentang bidang yang berkembang ini, ada baiknya melihat daftar di Appendix A. |
Latest revision as of 13:36, 11 September 2009
Jangan takut jika konsep dari bab ini tampaknya cukup menantang. Mengerti tentang bagaimana cara gelombang radio merambat dan berinteraksi dengan lingkungannya adalah sebuah bidang studi yang sangat kompleks. Banyak orang yang kesulitan untuk mengerti fenomena yang mereka lihat dengan mata kepala sendiri.
Pada saat ini kita harusnya sudah mengerti bahwa gelombang radio tidak merambat dalam jalur yang lurus dan terprediksi. Untuk membuat sambungan komunikasi yang andal, kita harus dapat menghubung berapa banyak daya yang harus kita berikan untuk merambat pada jarak tertentu, dan memprediksi bagaimana gelombang merambat pada jalurnya.
Ada banyak yang perlu di pelajari dari fisika radio daripada halaman yang tersedia di bab ini. Untuk informasi lebih lanjut tentang bidang yang berkembang ini, ada baiknya melihat daftar di Appendix A.
Pranala Menarik
- WNDW
- Pengenalan Praktis Tentang Fisika Radio
- Apakah gelombang?
- Kekuatan Elektromagnetik
- Pangkat sepuluhan
- Polarisasi
- Spektrum Elektromagnetik
- Bandwidth
- Frekuensi dan Kanal
- Perilaku Gelombang Radio
- Absorsi / Penyerapan
- Refleksi / Pantulan
- Difraksi
- Interferensi
- Line of sight
- Memahami Fresnel zone
- Daya
- Menghitung dengan dB
- Fisika dalam dunia nyata