Difference between revisions of "Manajemen Jaringan WiMAX pada TRG"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
Line 15: Line 15:
  
 
[[Image:Nms-trg3.jpg|center|300px|thumb]]
 
[[Image:Nms-trg3.jpg|center|300px|thumb]]
 +
Langkah pertama yang perlu dilakukan adalah mendefinisikan produk yang akan di berikan kepada pelanggan. Tombol menu produk terdapat di sebelah kiri bawah. Jika tombol menu produk tersebut di tekan maka di sebelah atas akan terdapat beberapa menu tambahan, yaitu,
  
 
+
* [[Multicast]] / [[Broadcast]].
 +
* Product Definition.
 +
* [[Classifier]] Filter.
 +
* [[QoS]] Definition.
  
  

Revision as of 08:55, 28 July 2009

Nms-trg1.jpg

Konsol Network Manajemen TRG dapat di akses menggunakan Web. Kita perlu tahu terlebih dulu IP address dari Network Manajemen Server (NMS) TRG tersebut. Ketika NMS Server di akses melalui Web akan tampil menu untuk memasukan username & password.


Nms-trg2.jpg

Pada saat login ke Network Manajemen TRG yang pertama kali di tampilkan adalah status jaringan yang sedang kita managed. Secara umum dapat dibagi dalam beberapa kelompok, yaitu,

Selain ke tiga (3) hal di atas, masih banyak menu konfigurasi lain yang terdapat di sebelah kiri bawah. Antara lain, kita dapat mengkonfigurasi Interface Server NMS, Pelanggan (SS), DHCP Server, NAT, Base Station (BS), Ubah Password hingga me-reboot Server NMS.


Nms-trg3.jpg

Langkah pertama yang perlu dilakukan adalah mendefinisikan produk yang akan di berikan kepada pelanggan. Tombol menu produk terdapat di sebelah kiri bawah. Jika tombol menu produk tersebut di tekan maka di sebelah atas akan terdapat beberapa menu tambahan, yaitu,


Pranala Menarik