Difference between revisions of "ICT4W: Mengetahui cara chatting"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
(New page: Layanan pesan instan (chatting) memungkinkan Anda, atau staff layanan pelanggan dari bisnis Anda, untuk berinteraksi langsung dengan pelanggan yang membutuhkan bantuan layaknya mengobrol, ...)
 
 
(One intermediate revision by the same user not shown)
Line 1: Line 1:
Layanan pesan instan (chatting) memungkinkan Anda, atau staff layanan pelanggan dari bisnis Anda, untuk berinteraksi langsung dengan pelanggan yang membutuhkan bantuan layaknya mengobrol, bedanya ini menggunakan teks.  
+
Layanan pesan instan ([[chatting]]) memungkinkan Anda, atau staff layanan pelanggan dari bisnis Anda, untuk berinteraksi langsung dengan pelanggan yang membutuhkan bantuan layaknya mengobrol, bedanya ini menggunakan teks.  
  
 
Saat ini banyak sekali layanan [[chatting]] yang dapat digunakan secara gratis, seperti Yahoo! Messenger, Google Talk, ICQ dan sebagainya. Yahoo! Messenger adalah salah satu layanan yang paling banyak dipakai saat ini.
 
Saat ini banyak sekali layanan [[chatting]] yang dapat digunakan secara gratis, seperti Yahoo! Messenger, Google Talk, ICQ dan sebagainya. Yahoo! Messenger adalah salah satu layanan yang paling banyak dipakai saat ini.
Line 10: Line 10:
 
* Buka alamat http://webmessenger.yahoo.com
 
* Buka alamat http://webmessenger.yahoo.com
  
Gambar Halaman Sign In Web Messenger
+
[[Image:Yahoo-chatting-login.jpg|center|200px|thumb|Gambar Halaman Sign In Web Messenger]]
  
 
* Klik ''Sign In'', lalu masukkan Yahoo!ID dan password Yahoo! Anda pada kotak yang disediakan. Anda pun siap untuk ber-YM ria.  
 
* Klik ''Sign In'', lalu masukkan Yahoo!ID dan password Yahoo! Anda pada kotak yang disediakan. Anda pun siap untuk ber-YM ria.  
  
Gambar Halaman Chatting Web Messenger
+
[[Image:Yahoo-chatting-web.jpg|center|200px|thumb|Gambar Halaman Chatting Web Messenger]]
  
  

Latest revision as of 10:22, 31 August 2010

Layanan pesan instan (chatting) memungkinkan Anda, atau staff layanan pelanggan dari bisnis Anda, untuk berinteraksi langsung dengan pelanggan yang membutuhkan bantuan layaknya mengobrol, bedanya ini menggunakan teks.

Saat ini banyak sekali layanan chatting yang dapat digunakan secara gratis, seperti Yahoo! Messenger, Google Talk, ICQ dan sebagainya. Yahoo! Messenger adalah salah satu layanan yang paling banyak dipakai saat ini.

Untuk bisa menggunakan layanan tersebut, biasanya kita harus men-download terlebih dahulu software chatting tersebut dan menginstalnya di komputer. Agar tidak repot, kita kini bisa menggunakan layanan chatting melalui web browser. Dengan menggunakan layanana ini, kita dapat terhubung dengan teman melalui browser apapun tanpa men-download piranti lunak Yahoo! Messenger.

Caranya adalah sebagai berikut:

Gambar Halaman Sign In Web Messenger
  • Klik Sign In, lalu masukkan Yahoo!ID dan password Yahoo! Anda pada kotak yang disediakan. Anda pun siap untuk ber-YM ria.
Gambar Halaman Chatting Web Messenger


Pranala Menarik