Difference between revisions of "Mengkonfigurasi Access Point WiFi"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
 
(4 intermediate revisions by the same user not shown)
Line 5: Line 5:
 
Bagian paling sulit adalah meletakan [[Access Point]] di atas tower. [[Access Point]] yang murah biasanya di rancang untuk keperluan dalam ruang (indoor) jadi tidak dibuat untuk di letakan di atas tower dengan hujan dan angin. Rekan-rekan biasanya memasukan [[Access Point]] ini ke dalam kotak plastik seperti Tupperware supaya tahan cuaca di atas tower.
 
Bagian paling sulit adalah meletakan [[Access Point]] di atas tower. [[Access Point]] yang murah biasanya di rancang untuk keperluan dalam ruang (indoor) jadi tidak dibuat untuk di letakan di atas tower dengan hujan dan angin. Rekan-rekan biasanya memasukan [[Access Point]] ini ke dalam kotak plastik seperti Tupperware supaya tahan cuaca di atas tower.
  
Sebuah [[Access Point]] pada dasarnya bukan merupakan [[router]] tapi merupakan bridge dari sebuah jaringan LAN, oleh karena itu client wireless sebetulnya dapat secara transparent berkomunikasi dengan client  yang berada di jaringan LAN.
+
Sebuah [[Access Point]] pada dasarnya bukan merupakan [[router]] tapi merupakan bridge dari sebuah jaringan [[LAN]], oleh karena itu client wireless sebetulnya dapat secara transparent berkomunikasi dengan client  yang berada di jaringan [[LAN]].
 
 
 
 
  
 
Pada dasarnya ada dua (2) konfigurasi utama yang perlu dilakukan pada sebuah Access Point agar dapat beroperasi dengan benar, yaitu:
 
Pada dasarnya ada dua (2) konfigurasi utama yang perlu dilakukan pada sebuah Access Point agar dapat beroperasi dengan benar, yaitu:
  
 
* Konfigurasi Radio dengan mensetup [[ESSID]], channel, dan nama dari [[Access Point]].
 
* Konfigurasi Radio dengan mensetup [[ESSID]], channel, dan nama dari [[Access Point]].
* Konfigurasi TCP/IP, setup [[IP address]], [[netmask]], dan [[gateway]]. Jika ada [[DHCP server]] di sekitar jaringan maka sebagian [[Access Point]] dapat di set untuk memperoleh [[IP address]] dari [[DHCP server]] secara automatis.
+
* Konfigurasi [[TCP/IP]], setup [[IP address]], [[netmask]], dan [[gateway]]. Jika ada [[DHCP server]] di sekitar jaringan maka sebagian [[Access Point]] dapat di set untuk memperoleh [[IP address]] dari [[DHCP server]] secara automatis.
 
 
  
  
Line 25: Line 22:
 
Sayangnya, mengaktifkan [[WEP]] akan sangat menjatuhkan performance dari [[Access Point]] karena [[Access Point]] harus bekerja keras untuk meng-enkrip dan men-dekrip paket yang dikirim.
 
Sayangnya, mengaktifkan [[WEP]] akan sangat menjatuhkan performance dari [[Access Point]] karena [[Access Point]] harus bekerja keras untuk meng-enkrip dan men-dekrip paket yang dikirim.
  
 +
==Beberapa Contoh Konfigurasi [[Access Point]]==
  
Beberapa Contoh Konfigurasi [[Access Point]],
+
** [[Konfigurasi Access Point Linksys WRT54G]]
 
+
** [[Konfigurasi Access Point SMC2655W]]
 
+
** [[Konfigurasi Access Point Planet WAP-1965 Menggunakan Software Bawaan]]
* [[Konfigurasi Access Point SMC2655W]]
+
** [[Konfigurasi Access Point Planet WAP-1965 Menggunakan Web]]
* [[Konfigurasi Access Point Planet WAP-1965 Menggunakan Software Bawaan]]
+
** [[Konfigurasi Access Point Linksys WET11]]
* [[Konfigurasi Access Point Planet WAP-1965 Menggunakan Web]]
+
** [[Konfigurasi Access Point Linksys WET11 Menggunakan Web]]
* [[Konfigurasi Access Point Linksys WRT54G]]
+
** [[Konfigurasi Access Point Linksys WET54G]]
 +
** [[Konfigurasi Access Point LevelOne]]
 +
** [[Konfigurasi Access point Planet WAP-4000]]
 +
** [[Melihat Log Access Point]]
 
* [[Konfigurasi Access Point untuk Jaringan Yang Padat]]
 
* [[Konfigurasi Access Point untuk Jaringan Yang Padat]]
* [[Melihat Log Access Point]]
 
 
 
 
  
 
==Pranala Menarik==
 
==Pranala Menarik==
  
 +
* [[Overview Infrastruktur Wireless Internet]]
 +
* [[WiFi: Teknik Dasar]]
 +
* [[WiFi: Access Point Wireless]]
 
* [[Wireless Internet Berbasis WiFi]]
 
* [[Wireless Internet Berbasis WiFi]]
* [[Wireless Internet]]
 

Latest revision as of 20:09, 26 February 2010

Access Point secara sederhana adalah hub bagi jaringan wireless baik itu di ruangan, maupun di jaringan dalam kota. Untuk jaringan dalam kota, Access Point ini biasanya di tempatnya di ISP berada pada tower dengan ketinggian 20 meter atau lebih.

Mengkonfigurasi sebuah Access Point pada infrastruktur WiFi pada dasarnya sangat sederhana sekali. Setiap kali kita membeli sebuah Access Point, biasanya dia di sertai CD software untuk mengkonfigurasi Access Point tersebut. Beberapa Access Point bahkan tidak perlu menggunakan software sama sekali untuk mengkonfigurasinya karena dapat menggunakan Web untuk mengkonfigurasinya.

Bagian paling sulit adalah meletakan Access Point di atas tower. Access Point yang murah biasanya di rancang untuk keperluan dalam ruang (indoor) jadi tidak dibuat untuk di letakan di atas tower dengan hujan dan angin. Rekan-rekan biasanya memasukan Access Point ini ke dalam kotak plastik seperti Tupperware supaya tahan cuaca di atas tower.

Sebuah Access Point pada dasarnya bukan merupakan router tapi merupakan bridge dari sebuah jaringan LAN, oleh karena itu client wireless sebetulnya dapat secara transparent berkomunikasi dengan client yang berada di jaringan LAN.

Pada dasarnya ada dua (2) konfigurasi utama yang perlu dilakukan pada sebuah Access Point agar dapat beroperasi dengan benar, yaitu:


Dengan dua (2) konfigurasi atas sebetulnya sudah cukup bagi sebuah access point untuk dapat beroperasi. Akan tetapi untuk mengamankan operasi Access Point, maka biasanya dia di lengkapi dengan fasilitas,

  • MAC Filtering, untuk memfilter agar hanya card WLAN dengan MAC address tertentu saja yang dapat terhubung ke Access Point.
  • Wired Equivalent Privacy (WEP), untuk mengenkripsi semua paket yang dikirim melalui radio agar orang lain tidak bisa melihat apa yang kita komunikasikan.
  • WPA, untuk authentikasi client yang tersambung.


Sayangnya, mengaktifkan WEP akan sangat menjatuhkan performance dari Access Point karena Access Point harus bekerja keras untuk meng-enkrip dan men-dekrip paket yang dikirim.

Beberapa Contoh Konfigurasi Access Point

Pranala Menarik