WiFi: Beberapa Catatan dengan MIMO

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search

MIMO agak repot urusannya karena bandwidthnya 40MHz paling cuma 2 channel orthogonal yang bisa di aktifkan di satu wilayah itupun kalau gak ada WiFi lain. Detail tabel channel yang akan di blok bisa dilihat sebagai berikut;


Primary
Channel
20 MHz 40 MHz above 40 MHz below
blocks Sec. Ch. center blocks Sec. Ch. center blocks
1 1-3 5 3 1-7 Not Available
2 1-4 6 4 1-8 Not Available
3 1-5 7 5 1-9 Not Available
4 2-6 8 6 2-10 Not Available
5 3-7 9 7 3-11 1 3 1-7
6 4-8 10 8 4-12 2 4 1-8
7 5-9 11 9 5-13 3 5 1-9
8 6-10 12 10 6-13 4 6 2-10
9 7-11 13 11 7-13 5 7 3-11
10 8-12 Not Available 6 8 4-12
11 9-13 Not Available 7 9 5-13
12 10-13 Not Available 8 10 6-13
13 11-13 Not Available 9 11 7-13


Teknik penempatan antenna sisanya bisa mengikuti WiFi: Disain Jaringan Wireless berbasis WiFi

dengan catatan kita hanya bisa punya 2 channel bukan 3 itupun harus berantem dengan wifi yang lain ..

Pranala Menarik