Konfigurasi MME & SGWU Open5gs

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search

Konfigurasi MME

Konfigurasi MME dapat dilakukan dengan mengedit file,

nano /etc/open5gs/mme.yaml

Kita perlu menyesuaikan konfigurasi dengan kondisi jaringan yang kita operasikan, kira-kira sebagai berikut,

s1ap:
      - addr: 192.168.100.236
    gtpc:
      - addr: 127.0.0.2
    metrics:
      addr: 127.0.0.2
      port: 9090
    gummei:
      plmn_id:
        mcc: 510
        mnc: 33
      mme_gid: 2
      mme_code: 1
    tai:
      plmn_id:
        mcc: 510
        mnc: 33
      tac: 1


Beberapa parameter penting andalah

  • IP address Core Network 192.168.100.236, kita perlu menyesuaikan dengan lingkungan kita.
  • MCC 510
  • MNC 33

Pada window terpisah, bisa bisa restart open5gs-mmed,

sudo systemctl restart open5gs-mmed

Sebaiknya melihat akhir log open5gs di file mme.log seperti berikut,

tail -f /var/log/open5gs/mme.log

Konfigurasi SGWU

Konfigurasi SGWU dapat dilakukan dengan mengedit file,

nano /etc/open5gs/sgwu.yaml

Isi dari konfigurasi-nya, perlu di sesuaikan dengan kondisi jaringan yang kita operasikan, kira-kira sebagai berikut,

sgwu:
    pfcp:
      - addr: 127.0.0.6
    gtpu:
      - addr: 192.168.100.236

Beberapa parameter penting andalah

  • IP address Core Network 192.168.100.236, kita perlu menyesuaikan dengan lingkungan kita.
  • MCC 510
  • MNC 33

Pada windows terpisah, kita bisa restart core network Open5GS,

sudo systemctl restart open5gs-sgwud

Sebaiknya melihat akhir log open5gs di file sgwu.log seperti berikut,

tail -f /var/log/open5gs/sgwu.log

Pranala Menarik