Gerakan Nasional Penggunaan dan Pengembangan Piranti Lunak Merdeka dan Bermartabat

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search

Berikut adalah sedikit pemikiran untuk Gerakan Nasional Penggunaan dan Pengembangan Piranti Lunak Merdeka dan Bermartabat yang berbasis pada piranti Open Source.


Kata-Kata Bijak

“Untuk memajukan bangsa dan membangun masyarakat Indonesia yang baru, hanyalah dengan memajukan pendidikan. Khususnya pendidikan di kalangan para pemuda dan pemudinya. Pendidikan dan pengajaran adalah memegang peranan penting dalam pembangun bangsa dan kemajuan umat manusia.” Kata-kata dr. Wahidin, “Seri Pahlawan Kemerdekaan Nasional”, DEPEN.RI., Jilid I, 1967, Halaman 11


Visi

Memerdekakan Sistem Operasi Bangsa Indonesia


Capaian & Objektif

Beberapa konsekuensi di harapkan dapat di capai sampai tahun 2009 adalah

Pengguna Open Source Baru / Tahun  2.6 juta / tahun
Jumlah Sekolah Ber Lab Komputer    46.000 sekolah
Siswa Melek Open Source            X1 siswa
Guru Melek Open Source             2.6 juta
Massa Open Source Indonesia        X2 ribu + X1 + 2.6 juta / tahun
Penghematan Belanja Piranti Lunak  Rp. X3 Milyard / bulan
Output Software House Local      ~ Rp. X4 Milyard / bulan

Bedakah Indonesia dengan Dunia? Tidak! Seluruh bangsa di dunia sedang mencari solusi untuk memperkecil ketergantungan sistem operasi tanpa utangan Bank Dunia, IMF dll. Keberhasilan metoda rakyat Indonesia meniadakan ketergantungan sistem operasi, dengan Piranti Open Source akan menjadi contoh bagi dunia. Keberhasilan kita semua untuk memultiplikasi ini akan membuat pergerakan penggunaan dan pengembangan piranti lunak Merdeka dan Bermartabat akan sangat dahsyat - “Dunia-pun belajar pada kita, Bangsa Indonesia”.


Analisa Resource & Kemampuan


Strategic Plan



Tactical Plan

Kebijakan Pro-Rakyat & Pro-Open Source


Pengenalan Piranti Open Source


Pengembangan Pengguna Open Source


Penguatan Pengembang Open Source


Pemberdayaan Industri Piranti Open Source




Pranala Menarik