5G: Tanpa Duplexer mungkinkah

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search

Mungkinkah sebuah sistem di bangun tanpa Duplexer?

Untuk sistem yang sederhana, seperti Single Input Single Output (SISO), dimana hanya ada satu pemancar dan satu penerima dengan daya yang tidak besar. Maka sangat mungkin gNB ini di operasikan tanpa Duplexer, akan tetapi dengan DUA (2) antenna, satu untuk pemancar dan satu untuk penerima.

Ini mungkin bisa digunakan untuk Indoor gNB sederhana. Tapi untuk gNB yang kompleks yang beroperasi dengan Multi Input Multi Output (MIMO) maka akan sulit untuk di operasikan tanpa Duplexer.