Memblok Situs Porno Menggunakan Content Filter di Firefox Windows

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search

Cara sederhana untuk blok situs porno menggunakan Browser Firefox.

  1. Buang Internet Explorer.
  2. Instal Firefox.
  3. klik Tools -> Add ons.
  4. Masukan kata kunci "Parental Control"
  5. Pilih Add ons yang anda sukai
  6. Klik "Add to Firefox"


Plugin / Addons di Firefox biasanya size-nya kecil beberapa puluh Kbyte atau ratusan Kbyte, biasanya di install langsung dari Internet. Ada beberapa plugins / addons "Parental Control" di Firefox, seperti,

Review Addons Firefox

Komentar dari review yang ada.

  • ProCon Latte tampaknya lebih sederhana dari Glubble Family Edition hanya saja kita perlu banyak waktu untuk memasukan ke database-nya "kata-kata" tidak baik yang akan menjadi referensi saat proses filtering.
  • FoxFilter, reviewer rata-rata menyebutnya baik walaupun sederhana untuk digunakan.
  • BlockSite, reviewer rata-rata menyebutnya baik.


Beberapa Detail Teknik Instalasi Addons

Pranala Menarik