VoIP: Software dan peralatan client Internet Telepon

From OnnoWiki
Revision as of 19:07, 27 December 2009 by Onnowpurbo (talk | contribs) (→‎IP Phone)
Jump to navigation Jump to search

Untuk experimen awal, sangat di sarankan untuk mencoba VoIP menggunakan softphone saja. Jika sudah beroperasi dengan baik, kita dapat dengan mudah mengganti softphone dengan peralatan hardware. Prinsip kerja dan cara konfigurasi hardphone dan softphone sama.

Logika konfigurasi client VoIP

  • Masukan Server - kadang-kadang di kenali sebagai SIP Server / Proxy Server.
  • Masukan username - atau authentication ID, user ID dll.
  • Masukan password - atau secret.

Beda pada masing-masing peralatan biasanya hanya masalah sintaks / istilah saja.

Softphone

Hardphone

WiFi Phone

IP Phone

Analog Telephone Adapter

Pranala Menarik