Difference between revisions of "UBNT: Teknik Recovery"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
Line 1: Line 1:
 
Kalau salah flash firmware langkah yang perlu dilakukan
 
Kalau salah flash firmware langkah yang perlu dilakukan
 
  
 
* Set IP PC 192.168.1.x
 
* Set IP PC 192.168.1.x
* Turn off the device
+
* Matikan Device UBNT
* Press the reset button
+
* Tekan tombol Reset
* Turn on the device
+
* Nyalakan Device UBNT
* Release the reset button ~10 seconds (but not longer) after turning the device on. You will know it's ready when the LEDs change.
+
* Lepaskan tombol Reset setelah ~10 detik (tidak lebih) sesudah device UBNT di nyalakan. Kita akan mengetahui-nya karena LED akan berubah.
* Ping 192.168.1.20. If it works, you're ready to upload an image, if not, go back to step 1.
+
* Ping 192.168.1.20. Jika ada responds, kita siap untuk meng-upload image. Jika tidak maka mulai lagi dari awal.
* tftp the image in binary mode to 192.168.1.20 as 'flash_update'.
+
* tftp image menggunakan mode binary ke 192.168.1.20 sebagai 'flash_update'.
 
 
* Tekan Tombol Reset UBNT
 
* ping
 
 
 
ping 192.168.1.20
 
 
 
* jika dapat responds dari ping
 
* lakukan tftp
 
  
 
  tftp 192.168.1.20
 
  tftp 192.168.1.20

Revision as of 05:05, 21 July 2012

Kalau salah flash firmware langkah yang perlu dilakukan

  • Set IP PC 192.168.1.x
  • Matikan Device UBNT
  • Tekan tombol Reset
  • Nyalakan Device UBNT
  • Lepaskan tombol Reset setelah ~10 detik (tidak lebih) sesudah device UBNT di nyalakan. Kita akan mengetahui-nya karena LED akan berubah.
  • Ping 192.168.1.20. Jika ada responds, kita siap untuk meng-upload image. Jika tidak maka mulai lagi dari awal.
  • tftp image menggunakan mode binary ke 192.168.1.20 sebagai 'flash_update'.
tftp 192.168.1.20
tftp> binary
tftp> trace
tftp> put image.bin flash_update


Pranala Menarik