Membuat Script Sederhana di Linux

From OnnoWiki
Revision as of 07:22, 13 May 2010 by Onnowpurbo (talk | contribs) (New page: Kadang kita membutuhkan pekerjaan yang di ulang-ulang. Untuk itu kita dapat membuat script sederhana sekali melalui cara * Masuk ke shell * Edit sebuah file. Beri extension .sh * Isi deng...)
(diff) ← Older revision | Latest revision (diff) | Newer revision → (diff)
Jump to navigation Jump to search

Kadang kita membutuhkan pekerjaan yang di ulang-ulang. Untuk itu kita dapat membuat script sederhana sekali melalui cara

  • Masuk ke shell
  • Edit sebuah file. Beri extension .sh
  • Isi dengan perintah yang kita inginkan yang biasanya di jalankan di shell, misalnya
cp file.a /var/data/
rm -Rf /var/data/filetidakdiperlukan
chmod -Rf 777 /var/www/perpustakaan
chown -Rf nobody.nogroup /var/www/library
dst ..
  • Simpan file .sh tersebut
  • Ubah permission agar bisa di run
chmod a+x filescriptkita.sh

Selesai sudah proses pembuatan script sederhana. Untuk menjalankan lakukan.

cd /folder/tempat/script
./filescriptkita.sh

Pranala Menarik