IPv6 Route: Menambahkan IPv6 Route melalui sebuah interface

From OnnoWiki
Revision as of 08:05, 23 May 2013 by Onnowpurbo (talk | contribs)
(diff) ← Older revision | Latest revision (diff) | Newer revision → (diff)
Jump to navigation Jump to search

Menambahkan IPv6 route melalui interface sering kali tidak dibutuhkan. Kadang dibutuhkan di sambungan dedicated point-to-point.

Menggunakan "ip"

Penggunaan:

# /sbin/ip -6 route add <ipv6network>/<prefixlength> dev <device> metric 1

Contoh:

# /sbin/ip -6 route add 2000::/3 dev eth0 metric 1

Metric “1” digunakan disini agar compatible dengan metric yang digunakanoleh route, karena default metric yang digunakan oleh "ip" adalah “1024”.

Menggunakan "route"

Penggunaan:

# /sbin/route -A inet6 add <ipv6network>/<prefixlength> dev <device>

Contoh:

# /sbin/route -A inet6 add 2000::/3 dev eth0