Difference between revisions of "ICT4W: Mengetahui cara menggunakan mouse, keyboard dan USB"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
(New page: Agar memudahkan anda dalam menggunakan komputer, anda membutuhkan sebuah alat yang bisa membantu anda untuk berinteraksi dengan desktop komputer anda misalnya, untuk mengetik, unt...)
 
 
Line 1: Line 1:
 
Agar memudahkan anda dalam menggunakan [[komputer]], anda membutuhkan sebuah alat yang bisa membantu anda  untuk berinteraksi dengan desktop [[komputer]] anda misalnya, untuk mengetik, untuk memilih sebuah menu, mengeksekusi sebuah aplikasi, dan media penyimpanan data eksternal berupa [[USB stick]] ([[flashdisk]]). Untuk itu anda memerlukan beberapa alat yang disebut dengan [[mouse]], [[papan ketik]], dan [[USB Stick]] ([[flashdisk]]).
 
Agar memudahkan anda dalam menggunakan [[komputer]], anda membutuhkan sebuah alat yang bisa membantu anda  untuk berinteraksi dengan desktop [[komputer]] anda misalnya, untuk mengetik, untuk memilih sebuah menu, mengeksekusi sebuah aplikasi, dan media penyimpanan data eksternal berupa [[USB stick]] ([[flashdisk]]). Untuk itu anda memerlukan beberapa alat yang disebut dengan [[mouse]], [[papan ketik]], dan [[USB Stick]] ([[flashdisk]]).
  
 +
[[Image:Keyboard.jpg|center|200px|thumb|Keyboard]]
  
 +
[[Image:Mouse.jpg|center|200px|thumb|mouse]]
  
 
+
[[Image:Usb-flashdisk.jpg|center|200px|thumb|USB flashdisk]]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
  
 
Untuk dapat menggunakan berbagai peralatan [[mouse]], [[papan ketik]], dan [[USB stick]] pada [[komputer]] anda, cukup mudah berikut cara penggunaannya:
 
Untuk dapat menggunakan berbagai peralatan [[mouse]], [[papan ketik]], dan [[USB stick]] pada [[komputer]] anda, cukup mudah berikut cara penggunaannya:
  
1.Mouse (Tetikus)
+
* [[Mouse]] (Tetikus) - perangkat ini didesain untuk menggerakan kursor (anak panah) pada desktop komputer anda, fungsi dari alat ini adalah membantu anda untuk berinteraksi dengan desktop, misalnya untuk berinteraksi dengan menu-menu aplikasi pada desktop, dan lain sebagainya.
perangkat ini didesain untuk menggerakan kursor (anak panah) pada desktop komputer anda, fungsi dari alat ini adalah membantu anda untuk berinteraksi dengan desktop, misalnya untuk berinteraksi dengan menu-menu aplikasi pada desktop, dan lain sebagainya.
 
 
 
2.Papan Ketik
 
Perangkat papan ketik ini berfungsi untuk menampilkan output berupa teks/huruf pada layar  komputer anda, fungsi ini sama dengan fungsi perangkat mesin ketik manual, perangkat ini berisi huruf-huruf alphabetic, angka, dan simbol-simbol yang bisa anda gunakan untuk mengetik sebuah teks yang panjang.
 
 
 
3.USB stick (flashdisk)
 
Untuk dapat menggunakan USB stick (flashdisk), anda terlebih dahulu harus menyambungkan perangkat ini dengan komputer anda. Untuk menyambungkan perangkat ini anda cukup menyambungkan perangkat ini dengan port USB yang telah disediakan di bagian belakang atau depan pada komputer anda, sehingga perangkat ini bisa dibaca oleh komputer anda. Fungsi dari USB stick (flashdisk) ini adalah sebagai media penyimpanan data eksternal.
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
  
 +
* [[Papan Ketik]] - Perangkat [[papan ketik]] ini berfungsi untuk menampilkan output berupa teks/huruf pada layar  komputer anda, fungsi ini sama dengan fungsi perangkat mesin ketik manual, perangkat ini berisi huruf-huruf alphabetic, angka, dan simbol-simbol yang bisa anda gunakan untuk mengetik sebuah teks yang panjang.
  
Gambar Port USB
+
* [[USB stick]] ([[flashdisk]]) - Untuk dapat menggunakan [[USB stick]] ([[flashdisk]]), anda terlebih dahulu harus menyambungkan perangkat ini dengan [[komputer]] anda. Untuk menyambungkan perangkat ini anda cukup menyambungkan perangkat ini dengan port [[USB]] yang telah disediakan di bagian belakang atau depan pada [[komputer]] anda, sehingga perangkat ini bisa dibaca oleh [[komputer]] anda. Fungsi dari USB stick (flashdisk) ini adalah sebagai media penyimpanan data eksternal.
  
 +
[[Image:Usb-ports.jpg|center|100px|thumb|Gambar Port USB]]
  
  

Latest revision as of 13:13, 2 September 2010

Agar memudahkan anda dalam menggunakan komputer, anda membutuhkan sebuah alat yang bisa membantu anda untuk berinteraksi dengan desktop komputer anda misalnya, untuk mengetik, untuk memilih sebuah menu, mengeksekusi sebuah aplikasi, dan media penyimpanan data eksternal berupa USB stick (flashdisk). Untuk itu anda memerlukan beberapa alat yang disebut dengan mouse, papan ketik, dan USB Stick (flashdisk).

Keyboard
mouse
USB flashdisk

Untuk dapat menggunakan berbagai peralatan mouse, papan ketik, dan USB stick pada komputer anda, cukup mudah berikut cara penggunaannya:

  • Mouse (Tetikus) - perangkat ini didesain untuk menggerakan kursor (anak panah) pada desktop komputer anda, fungsi dari alat ini adalah membantu anda untuk berinteraksi dengan desktop, misalnya untuk berinteraksi dengan menu-menu aplikasi pada desktop, dan lain sebagainya.
  • Papan Ketik - Perangkat papan ketik ini berfungsi untuk menampilkan output berupa teks/huruf pada layar komputer anda, fungsi ini sama dengan fungsi perangkat mesin ketik manual, perangkat ini berisi huruf-huruf alphabetic, angka, dan simbol-simbol yang bisa anda gunakan untuk mengetik sebuah teks yang panjang.
  • USB stick (flashdisk) - Untuk dapat menggunakan USB stick (flashdisk), anda terlebih dahulu harus menyambungkan perangkat ini dengan komputer anda. Untuk menyambungkan perangkat ini anda cukup menyambungkan perangkat ini dengan port USB yang telah disediakan di bagian belakang atau depan pada komputer anda, sehingga perangkat ini bisa dibaca oleh komputer anda. Fungsi dari USB stick (flashdisk) ini adalah sebagai media penyimpanan data eksternal.
Gambar Port USB


Pranala Menarik