Distro SMEOnffLine

From OnnoWiki
Revision as of 17:55, 4 October 2009 by Onnowpurbo (talk | contribs)
Jump to navigation Jump to search

SMEOnffLine adalah sebuah Distro / LiveDVD turunan dari Sabily atau Ubuntu yang di tujukan untuk server lokal usaka kecil menengah. Dalam SMEOnffLine terdapat Server Web, Blog Wordpress, Wiki, Digital Library, e-mail, Webmail, File Sharing (SAMBA), Ubuntu Repository Server Lokal, Chatting Server. Dengan menggunakan SMEOnffLine sebuah usaha kecil menengah dapat memberikan pelajaran komputer / Internet tanpa perlu online ke Internet. Bahkan jika di perlukan untuk demonstrasi LiveDVD SchoolOnffLine dapat digunakan di komputer tanpa mengganggu software yang ada di harddisk komputer tersebut. SchoolOnffLine dapat juga di install ke harddisk untuk penggunaan yang lebih permanen.

Distro SchoolOnffLine dapat di download dari di http://sourceforge.telkomspeedy.com/projects/schoolonffline/


Fitur Distro SchoolOnffLine

  • Berbasis Sabily atau Ubuntu 9.04
  • Mempunyai Versi Wikipedia For School

Spesifikasi PC & Jaringan

Konfigurasi Jaringan

  • Statik eth0 IP 192.168.0.254
  • Gateway IP 192.168.0.1
  • DHCP Server (Alokasi IP address 192.168.0.30-192.168.0.70)
  • OpenDNS & Nawala Project untuk membantu blokir situs tidak baik
  • Setup /etc/apt/sources.list pada client jaringan jika digunakan untuk Repository Server
deb ftp://192.168.0.254/pub/repo/ jaunty main multiverse restricted universe
deb ftp://192.168.0.254/pub/repo/ jaunty-updates main multiverse restricted universe
deb ftp://192.168.0.254/pub/repo/ jaunty-security main multiverse restricted universe

atau

deb http://192.168.0.254/ubuntu/ jaunty main multiverse restricted universe
deb http://192.168.0.254/ubuntu/ jaunty-updates main multiverse restricted universe
deb http://192.168.0.254/ubuntu/ jaunty-security main multiverse restricted universe

Server Jaringan

Server Aplikasi

Akses ke Beberapa Fitur

Akses Jasa Web

Lebih Detail Dengan Distro SchoolOnffLine

Pranala Menarik