Perangkat Keras Jaringan
Revision as of 07:29, 11 September 2009 by Onnowpurbo (talk | contribs)
Dalam beberapa tahun belakangan, terjadi perkembangan luar biasa perangkat keras nirkabel sehingga membanjirkan banyak peralatan nirkabel murah di pasar. Jenisnya begitu, sehingga mustahil untuk membuat katalog semua komponen yang ada. Dalam bab ini, kita akan melihat beberapa fitur dan sifat yang diinginkan pada komponen nirkabel, dan memahami beberapa contoh peralatan komersial dan DIY yang sudah berkerja dengan baik di masa lalu.
Pranala Menarik
- WNDW
- Perangkat Keras Jaringan
- Nirkabel yang tersambung
- Memilih bagian nirkabel
- Solusi Komersial vs. DIY
- Perlindungan petir profesional
- Membuat sebuah Akses Point dari PC
- Persyaratan
- Skenario 1: Akses point dengan Masquerading
- Skenario 2: Akses Point Dengan Kemampuan Bridging yang Transparan
- Skenario 1 & 2 cara mudah
- Sistem operasi yang cocok dengan nirkabel
- Linksys WRT54G
- DD-WRT