Proxmox: Migrasi VDI VirtualBox ke Proxmox
sumber: https://forum.proxmox.com/threads/migrating-virtualbox-vdi-to-proxmox-ve.9672/
Cari .vdi file
- Buka VirtualBox GUI
- Klik pada VM yang ingin dimigrasi, klik Setting.
- Klik pada Storage & klik .vdi file yang ada pada IDE Controller
- Mouse over the Hard Disk: dropdown list box catat path .vdi file, biasanya
~/VirtualBox\ VMs\
Convert .vdi ke .img
- Pada mesin VirtualBox buka CLI
VBoxManage clonehd --format RAW [virtual_harddisk].vdi [virtual_harddisk].img
- Ini akan membutuhkan waktu, sabar ya :) ...
Buat ProxMox VM kosong
- Buka Proxmox web
- Klik Virtual Machines > Create VM
- Set semua default di VM.
- Misalnya VMID: 200
Upload .img file
- ssh ke proxmox
- buat folder /var/lib/vz/images/200
- kembali ke mesin virtualbox
- mv *.img menjadi
- scp .img file ke /var/lib/vz/images/200 (asumsi VMID: 200)
Rename the .img ke .raw
- rename .raw file (misalnya vm-200-disk-1.raw) ke .old
- rename .img file ke .raw file (misalnya vm-200-disk-1.raw)