Difference between revisions of "Bisnis Proses bagi siswa/mahasiswa"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
Line 10: Line 10:
 
Tampak keluar kata-kata “Enrol me in this course”. Ketika klik tombol “Enrol me in this course” maka akan tampak menu untuk enroll di sebuah kursus.
 
Tampak keluar kata-kata “Enrol me in this course”. Ketika klik tombol “Enrol me in this course” maka akan tampak menu untuk enroll di sebuah kursus.
  
 
+
[[File:BISNIS PROSES-mahasiswa-self-enroll.png|center|400px|thumb|Gambar: Menu Self Enrollment sebagai Siswa]]
 
 
Gambar: Menu Self Enrollment sebagai Siswa.
 
  
  

Revision as of 18:50, 22 November 2021

Bagi siswa/mahasiswa yang sekolah secara “online” menggunakan Internet OFFLINE. Perlu melakukan beberapa hal, yaitu.

  • Berkoordinasi dengan admin server untuk registrasi/membuat username dan password di server Internet OFFLINE.
  • Berkoordinasi dengan admin server untuk kuliah yang akan di ambil. Siswa/mahasiswa mempunyai dua (2) pilihan, yaitu,
    • Meminta tolong admin untuk di enroll-kan ke kuliah yang di inginkan.
    • Atau menerima enrollment key kuliah dari admin server. Mendaftar / enroll sendiri ke kuliah yang diambil di server Internet OFFLINE.
Gambar: Capture Screen saat Mahasiswa Klik Setting Kursus yang belum di Enroll

Tampak keluar kata-kata “Enrol me in this course”. Ketika klik tombol “Enrol me in this course” maka akan tampak menu untuk enroll di sebuah kursus.

Gambar: Menu Self Enrollment sebagai Siswa


kebetulan kuliah “Internet OFFLINE” di set, semua orang dapat enroll tanpa perlu memasukan key sama sekali. Maka kita cukup mengklik “Enrol me” untuk bergabung pada kursus tersebut. Memastikan sambungan ke server Internet OFFLINE dapat dilakukan dengan baik. Sambungan ini dapat berupa, misalnya, sambungan dari rumah ke access point WiFi yang tersambung ke server Internet OFFLINE. Belajar dengan baik, Mengerjakan tugas / ujian dari kuliah/kursus yang di ambil. Memperhatikan semua deadline waktu yang ditentukan.


Gambar: Saat seseorang mencoba mengerjakan Ujian.

Untuk mengerjakan ujian, cukup klik pada link ujian dan klik “Attempt Quiz Now”.