Difference between revisions of "Instalasi VirtualBox di Ubuntu Mengunakan apt-get"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
Line 37: Line 37:
  
 
* [[VirtualBox Virtual Machine di Linux]]
 
* [[VirtualBox Virtual Machine di Linux]]
 +
* [[Instalasi VirtualBox di Ubuntu]]
 +
* [[Instalasi VirtualBox di Ubuntu Mengunakan apt-get]]
 +
* [[Menempelkan Interface VirtualBox ke Interface Mesin Host]]
 
* [[Linux Howto]]
 
* [[Linux Howto]]
 +
 +
[[Category: Linux]]

Revision as of 08:21, 27 March 2011

Instalasi VirtualBox dapat dilakukan mengunakan perintah

# apt-get install virtualbox-ose vboxgtk

Kita juga perlu menginstalasi module kernel. Ada beberapa pilihan module kernel, yaitu,

  • virtualbox-ose-modules-386
  • virtualbox-ose-modules-generic
  • virtualbox-ose-modules-openvz
  • virtualbox-ose-modules-rt
  • virtualbox-ose-modules-server
  • virtualbox-ose-modules-virtual

Contoh

# apt-get install virtualbox-ose-modules-generic


Pastikan <user> mempunyai hak akses ke /dev/vboxdrv

# adduser <user> vboxusers

Atau cara lain yang agak lebih brutal

# chmod -Rf 777 /dev/vboxdrv


Restart VirtualBox

# //etc/init.d/virtualbox-ose restart



Pranala Menarik