Difference between revisions of "SmartTV"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
 
(4 intermediate revisions by the same user not shown)
Line 9: Line 9:
 
==Mengakali TV "Murah" Menjadi Smart TV==
 
==Mengakali TV "Murah" Menjadi Smart TV==
  
 +
[[Image:SpeedUp -TV.JPG|right|200px|thumb]]
 
Salah satu kiat untuk mengakali TV "Murah" agak menjadi Smart TV adalah dengan menggunakan peralatan seperti SpeedUp TV.
 
Salah satu kiat untuk mengakali TV "Murah" agak menjadi Smart TV adalah dengan menggunakan peralatan seperti SpeedUp TV.
  
 +
Logika berfikirnya adalah,
 +
* TV flat yang mempunyai fasilitas HDMI
 +
* Embedded PC yang murah, seperti, SpeedUp TV.
 +
* Sambungan LAN / Internet
 +
 +
==Pilihan Embedded PC==
 +
Ada beberapa pilihan Embedded PC yang bisa digunakan untuk mengubah TV Flat menjadi Smart TV, antara lain adalah,
 +
 +
* SpeedUp TV - sekitar 1 juta-an
 +
* RaspberryPi (http://raspberrypi.org) sekitar US$35-an
 +
* apc.io (http://apc.io) sekitar US$49-an.
 +
 +
Sistem operasi yang enak untuk pengguna tampaknya Android. Pilihan sistem operasi lain yang mungkin akan menarik adalah Ubuntu4Arm https://wiki.ubuntu.com/ARM/
  
 
==Lebih Detail==
 
==Lebih Detail==
Line 40: Line 54:
 
* [[SmartTV]]
 
* [[SmartTV]]
 
* [[XBMC]]
 
* [[XBMC]]
 +
* [[apc.io]]
 +
* [[raspberrypi]]
 +
* [[Ubuntu4Arm]]
 +
  
 
[[Category: Linux]]
 
[[Category: Linux]]
 
[[Category: Multimedia]]
 
[[Category: Multimedia]]

Latest revision as of 16:16, 10 August 2012

Smart TV, kadang di kenali sebagai "Connected TV" atau "Hybrid TV", (agar tidak bingung dengan IPTV, Internet TV, atau Web TV), adalah sebuah istilah yang digunakan untuk trend belakangan ini yang mengintegrasikan Internet dengan Web 2.0 ke dalam televisi modern dan set-top box.

Atau bisa dilihat sebagai konvergensi teknologi antara komputer dengan televisi / set-top box. Peralatan ini biasanya mempunyai kemampuan lebih baik untuk melakukan interaksi online, Internet TV, content over-the-top, streaming on-demand. Biasanya tidak terlalu memfokuskan diri pada media televisi konvensional maupun set-top box.

Kira-kira tidak berbeda jauh dengan pola integrasi Internet, web widget, dan software aplikasi yang terintegrasi di smartphone modern, oleh karena itu diberi nama "Smart TV" seperti hal-nya "Smart Phone"

Teknologi ini tidak hanya masuk ke televisi, tapi juga masuk ke peralatan seperti set-top box, blu-ray player, game console, sistem televisi di hotel, maupun berbagai peralatan pendamping lainnya. Dengan peralatan ini, pemirsa dapat mencari video, film, foto, lagu, dan berbagai konten di web, kanal kabel TV, kanal TV satelit, radio di internet atau menyimpannya ke harddisk lokal.

Mengakali TV "Murah" Menjadi Smart TV

SpeedUp -TV.JPG

Salah satu kiat untuk mengakali TV "Murah" agak menjadi Smart TV adalah dengan menggunakan peralatan seperti SpeedUp TV.

Logika berfikirnya adalah,

  • TV flat yang mempunyai fasilitas HDMI
  • Embedded PC yang murah, seperti, SpeedUp TV.
  • Sambungan LAN / Internet

Pilihan Embedded PC

Ada beberapa pilihan Embedded PC yang bisa digunakan untuk mengubah TV Flat menjadi Smart TV, antara lain adalah,

Sistem operasi yang enak untuk pengguna tampaknya Android. Pilihan sistem operasi lain yang mungkin akan menarik adalah Ubuntu4Arm https://wiki.ubuntu.com/ARM/

Lebih Detail

Referensi

Pranala Menarik