Difference between revisions of "Gambaran Sederhana Cara Kerja e-mail"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
(New page: Pada gambar berikut di perlihatkan cara kerja sistem e-mail secara sederhana. E-mail akan di kirim dari komputer Ani dengan alamat e-mail ani@a.id ke rekan Ani yang bernama Be...)
 
 
(4 intermediate revisions by the same user not shown)
Line 1: Line 1:
 
Pada gambar berikut di perlihatkan cara kerja sistem [[e-mail]] secara sederhana.
 
Pada gambar berikut di perlihatkan cara kerja sistem [[e-mail]] secara sederhana.
  
 +
[[Image:Cara-kerja-e-mail.jpg|right|400px|thumb]]
 
[[E-mail]] akan di kirim dari komputer Ani dengan alamat [[e-mail]] ani@a.id ke rekan Ani yang bernama Beno dengan alamat [[e-mail]] beno@b.id.
 
[[E-mail]] akan di kirim dari komputer Ani dengan alamat [[e-mail]] ani@a.id ke rekan Ani yang bernama Beno dengan alamat [[e-mail]] beno@b.id.
  
 
Pada gambar di perlihatkan urusan proses peniriman [[e-mail]]. Langkah yang akan terjadi adalah sebagai berikut,
 
Pada gambar di perlihatkan urusan proses peniriman [[e-mail]]. Langkah yang akan terjadi adalah sebagai berikut,
  
# Ani (ani@a.id) menulis [[e-mail]]-nya di komputer menggunakan perangkat lunak untuk menulis [[e-mail]], seperti, Thunderbird atau Evolution. Pada kolom To: di masukan alamat tujuan e-mail dalam hal ini beno@b.id. Tombol “Send” di tekan untuk mengirimkan e-mail ke mesin SMTP Server milik ISP A yang bernama smtp.a.id.
+
# Ani (ani@a.id) menulis [[e-mail]]-nya di komputer menggunakan perangkat lunak untuk menulis [[e-mail]], seperti, Thunderbird atau Evolution. Pada kolom To: di masukan alamat tujuan [[e-mail]] dalam hal ini beno@b.id. Tombol “Send” di tekan untuk mengirimkan e-mail ke mesin [[SMTP Server]] milik ISP A yang bernama smtp.a.id.
# Setelah mesin smtp.a.id menerima [[e-mail]] dari Ani (ani@a.id) yang ditujukan kepada Beno (beno@b.id). Server smtp.a.id men-cek alamat e-mail tujuan (dalam hal ini beno@b.id). Mesin smtp.a.id membutuhkan informasi ke server mana e-mail untuk mesin b.id harus di tujukan. Untuk memperoleh informasi tersebut mesin smtp.a.id bertanya ke Name Server (NS)  ns.b.id di Internet yang membawa informasi tentang domain b.id.
+
# Setelah mesin smtp.a.id menerima [[e-mail]] dari Ani (ani@a.id) yang ditujukan kepada Beno (beno@b.id). Server smtp.a.id men-cek alamat e-mail tujuan (dalam hal ini beno@b.id). Mesin smtp.a.id membutuhkan informasi ke server mana [[e-mail]] untuk mesin b.id harus di tujukan. Untuk memperoleh informasi tersebut mesin smtp.a.id bertanya ke Name Server (NS)  ns.b.id di Internet yang membawa informasi tentang domain b.id.
 
# Mesin Name Server ns.b.id memberitahukan mesin smtp.a.id, bahwa semua [[e-mail]] yang ditujukan kepada b.id harus dikirim kepada mesin smtp.b.id.
 
# Mesin Name Server ns.b.id memberitahukan mesin smtp.a.id, bahwa semua [[e-mail]] yang ditujukan kepada b.id harus dikirim kepada mesin smtp.b.id.
 
# Setelah memperoleh jawaban dari ns.b.id, bahwa e-mail harus dikirim ke mesin smtp.b.id, maka mesin smtp.a.id berusaha untuk menghubungi mesin smtp.b.id. Setelah mesin smtp.b.id berhasil di hubungi, mesin smtp.a.id akan mengirimkan teks [[e-mail]] dari Ani (ani@a.id) yang ditujukan kepada Beno (beno@b.id) ke mesin smtp.b.id.
 
# Setelah memperoleh jawaban dari ns.b.id, bahwa e-mail harus dikirim ke mesin smtp.b.id, maka mesin smtp.a.id berusaha untuk menghubungi mesin smtp.b.id. Setelah mesin smtp.b.id berhasil di hubungi, mesin smtp.a.id akan mengirimkan teks [[e-mail]] dari Ani (ani@a.id) yang ditujukan kepada Beno (beno@b.id) ke mesin smtp.b.id.
Line 13: Line 14:
 
Seluruh proses pengiriman [[e-mail]] ini akan memakan waktu beberapa detik saja, termasuk untuk mencapai tujuan di belahan dunia Amerika atau Eropa. Tentunya cara di atas bukanlah satu-satunya, cara lain yang banyak digunakan untuk mengirimkan [[e-mail]] adalah menggunakan perantara Webmail. Prinsip kerja Webmail juga sama dengan apa yang di terangkan di atas, hanya saja perangkat lunak di sisi Ani berupa Web yang di akses melalui Internet.
 
Seluruh proses pengiriman [[e-mail]] ini akan memakan waktu beberapa detik saja, termasuk untuk mencapai tujuan di belahan dunia Amerika atau Eropa. Tentunya cara di atas bukanlah satu-satunya, cara lain yang banyak digunakan untuk mengirimkan [[e-mail]] adalah menggunakan perantara Webmail. Prinsip kerja Webmail juga sama dengan apa yang di terangkan di atas, hanya saja perangkat lunak di sisi Ani berupa Web yang di akses melalui Internet.
  
Secara umum ada dua (2) mekanisme proses akses / membaca e-mail yang sering digunakan, yaitu,
+
 
 +
==Mekanisme Akses / Membaca e-mail yang sering digunakan==
  
 
* Menggunakan [[E-mail]] client, yang di jelaskan secara panjang lebar di atas.
 
* Menggunakan [[E-mail]] client, yang di jelaskan secara panjang lebar di atas.
 
* Menggunakan Webmail, yang pada dasarnya hanya mengganti perangkat lunak [[e-mail]] client menjadi aplikasi Web yang dapat di akses melalui jaringan.
 
* Menggunakan Webmail, yang pada dasarnya hanya mengganti perangkat lunak [[e-mail]] client menjadi aplikasi Web yang dapat di akses melalui jaringan.
  
Beberapa perbedaan utama antara Webmail dan [[E-mail]] client
+
 
 +
 
 +
==Perbedaan Webmail dan [[E-mail]] client==
 +
 
 +
{| border="1" cellpadding=2 style="border-collapse: collapse"
 +
!
 +
! Webmail
 +
! E-mail Client
 +
|-
 +
| Perangkat di komputer
 +
| Web Browser
 +
| Evolution, Thunderbird
 +
|-
 +
| E-mail di simpan di ..
 +
| Web Server di Internet
 +
| Harddisk di Komputer kita
 +
|-
 +
| E-mail di ambil dari Server?
 +
| Tidak
 +
| Ya
 +
|-
 +
| Jumlah e-mail yang disimpan
 +
| Terbatas
 +
| Tergantung besar harddisk
 +
|-
 +
| Untuk membaca membutuhkan
 +
| Akses ke Internet
 +
| Tidak butuh Akses Internet
 +
|-
 +
| Tanpa Internet?
 +
| Tidak bisa
 +
| bisa
 +
|-
 +
| Kecepatan akses
 +
| Lambat
 +
| Cepat sekali
 +
|-
 +
| Akses dari komputer lain?
 +
| Bisa, melalui Internet
 +
| Tidak bisa
 +
|}
 +
 
 +
 
 +
 
 +
 
 +
 
 +
 
 +
 
 +
==Pranala Menarik==
 +
 
 +
* [[Gambaran Umum e-mail]]
 +
* [[Gambaran Sederhana Cara Kerja e-mail]]
 +
* [[Sepintas Tentang Webmail]]
 +
* [[Sepintas Tentang e-mail client]]
 +
* [[Menggunakan Webmail Plasa.com]]
 +
* [[Mengirim file di Webmail Plasa.com]]
 +
* [[Menggunakan perangkat e-mail Evolution]]
 +
* [[Mengirim file melalui perangkat e-mail Evolution]]
 +
* [[Expresi Emosi pada Tulisan Text]]
 +
* [[Diskusi di Mailing List]]
 +
* [[Sejarah Groups.or.id]]
 +
* [[Tip Internet]]

Latest revision as of 16:00, 13 July 2009

Pada gambar berikut di perlihatkan cara kerja sistem e-mail secara sederhana.

Cara-kerja-e-mail.jpg

E-mail akan di kirim dari komputer Ani dengan alamat e-mail ani@a.id ke rekan Ani yang bernama Beno dengan alamat e-mail beno@b.id.

Pada gambar di perlihatkan urusan proses peniriman e-mail. Langkah yang akan terjadi adalah sebagai berikut,

  1. Ani (ani@a.id) menulis e-mail-nya di komputer menggunakan perangkat lunak untuk menulis e-mail, seperti, Thunderbird atau Evolution. Pada kolom To: di masukan alamat tujuan e-mail dalam hal ini beno@b.id. Tombol “Send” di tekan untuk mengirimkan e-mail ke mesin SMTP Server milik ISP A yang bernama smtp.a.id.
  2. Setelah mesin smtp.a.id menerima e-mail dari Ani (ani@a.id) yang ditujukan kepada Beno (beno@b.id). Server smtp.a.id men-cek alamat e-mail tujuan (dalam hal ini beno@b.id). Mesin smtp.a.id membutuhkan informasi ke server mana e-mail untuk mesin b.id harus di tujukan. Untuk memperoleh informasi tersebut mesin smtp.a.id bertanya ke Name Server (NS) ns.b.id di Internet yang membawa informasi tentang domain b.id.
  3. Mesin Name Server ns.b.id memberitahukan mesin smtp.a.id, bahwa semua e-mail yang ditujukan kepada b.id harus dikirim kepada mesin smtp.b.id.
  4. Setelah memperoleh jawaban dari ns.b.id, bahwa e-mail harus dikirim ke mesin smtp.b.id, maka mesin smtp.a.id berusaha untuk menghubungi mesin smtp.b.id. Setelah mesin smtp.b.id berhasil di hubungi, mesin smtp.a.id akan mengirimkan teks e-mail dari Ani (ani@a.id) yang ditujukan kepada Beno (beno@b.id) ke mesin smtp.b.id.
  5. Beno (beno@b.id) yang sedang menjalan perangkat lunak pembaca e-mail di komputer-nya akan mengambil e-mail dari server smtp.b.id. E-mail dari Ani (ani@a.id) akan terambil dan dapat di baca secara lokal di komputer Beno (beno@b.id).

Seluruh proses pengiriman e-mail ini akan memakan waktu beberapa detik saja, termasuk untuk mencapai tujuan di belahan dunia Amerika atau Eropa. Tentunya cara di atas bukanlah satu-satunya, cara lain yang banyak digunakan untuk mengirimkan e-mail adalah menggunakan perantara Webmail. Prinsip kerja Webmail juga sama dengan apa yang di terangkan di atas, hanya saja perangkat lunak di sisi Ani berupa Web yang di akses melalui Internet.


Mekanisme Akses / Membaca e-mail yang sering digunakan

  • Menggunakan E-mail client, yang di jelaskan secara panjang lebar di atas.
  • Menggunakan Webmail, yang pada dasarnya hanya mengganti perangkat lunak e-mail client menjadi aplikasi Web yang dapat di akses melalui jaringan.


Perbedaan Webmail dan E-mail client

Webmail E-mail Client
Perangkat di komputer Web Browser Evolution, Thunderbird
E-mail di simpan di .. Web Server di Internet Harddisk di Komputer kita
E-mail di ambil dari Server? Tidak Ya
Jumlah e-mail yang disimpan Terbatas Tergantung besar harddisk
Untuk membaca membutuhkan Akses ke Internet Tidak butuh Akses Internet
Tanpa Internet? Tidak bisa bisa
Kecepatan akses Lambat Cepat sekali
Akses dari komputer lain? Bisa, melalui Internet Tidak bisa




Pranala Menarik