Difference between revisions of "VirtualBox dengan Bridged Host Interface Permanen"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
Line 38: Line 38:
 
  bridge_ports all tap0 tap1 tap2
 
  bridge_ports all tap0 tap1 tap2
  
Tambahkan Interface
+
Kalau ingin agar br0 menggunakan setting statik maka gunakan perintah
 +
 
 +
iface br0 inet static
 +
address  xxx.xxx.xxx.xxx
 +
netmask  255.255.255.0
 +
broadcast xxx.xxx.xxx.255
 +
gateway  xxx.xxx.xxx.xxx
 +
 
 +
 
 +
 
 +
Tambahkan Interface melalui shell
  
 
  # /sbin/ifup tap0
 
  # /sbin/ifup tap0

Revision as of 15:12, 2 May 2008

Install Aplikasi Pendukung

# apt-get install uml-utilities bridge-utils

Tambahkan Username Anda

# adduser <yourusername> uml-net

Tambahkan ke file /etc/network/interfaces

# vi /etc/network/interfaces


Misalnya kita ingin membuat interface virtual yang di bridged ke LAN dengan nama tap0, tap1 & tap2. Isi informasi berikut,

auto tap0
iface tap0 inet manual
up ifconfig $IFACE 0.0.0.0 up
down ifconfig $IFACE down
tunctl_user <yourusername>
auto tap1
iface tap1 inet manual
up ifconfig $IFACE 0.0.0.0 up
down ifconfig $IFACE down
tunctl_user <yourusername>
auto tap2
iface tap2 inet manual
up ifconfig $IFACE 0.0.0.0 up
down ifconfig $IFACE down
tunctl_user <yourusername>


auto br0
iface br0 inet dhcp
bridge_ports all tap0 tap1 tap2

Kalau ingin agar br0 menggunakan setting statik maka gunakan perintah

iface br0 inet static
address   xxx.xxx.xxx.xxx
netmask   255.255.255.0
broadcast xxx.xxx.xxx.255
gateway   xxx.xxx.xxx.xxx


Tambahkan Interface melalui shell

# /sbin/ifup tap0
# /sbin/ifup tap1
# /sbin/ifup tap2
# /sbin/ifup br0


Reboot PC anda

# shutdown -r now


Edit /etc/udev/rules.d/20-names.rules

# vi /etc/udev/rules.d/20-names.rules

Ubah

KERNEL=="tun",                          NAME="net/%k" 

Menjadi

KERNEL=="tun",                          NAME="net/%k",  GROUP="vboxusers",     MODE="0660" 


Beritahu VirtualBox Host Interface tap0 Yang digunakan

Virtualbox-hostinterface.jpg


Selesai Sudah ..


Mesin Ubuntu yang kita gunakan akan mempunyai beberapa interface,

  • tap0 - virtual milik mesin di virtualbox
  • tap1 - virtual milik mesin di virtualbox
  • tap2 - virtual milik mesin di virtualbox
  • br0 - bridge yang akan bicara ke interface yang benar
  • eth0 - interface awal di mesin host.


Pranala Menarik