Difference between revisions of "Konfigurasi Minimal"

From OnnoWiki
Jump to navigation Jump to search
(New page: Konfigurasi Minimal Untuk dapat beroperasi dengan baik secara minimal tidak banyak sebetulnya harus harus di konfigurasi dari sebuah modem ADSL. Proses konfigurasi hampir semua modem meng...)
 
 
(3 intermediate revisions by one other user not shown)
Line 1: Line 1:
Konfigurasi Minimal
+
Untuk dapat beroperasi dengan baik secara minimal tidak banyak sebetulnya harus harus di konfigurasi dari sebuah [[modem ADSL]]. Proses konfigurasi hampir semua modem menggunakan [[Web]], sebagian modem ada yang memberikan software tambahan di [[PC]] untuk mempermudah konfigurasi. Minimal sekali yang perlu di konfigurasi adalah akses / account ke [[ADSL]] & [[ISP]] dengan berbekal informasi
  
Untuk dapat beroperasi dengan baik secara minimal tidak banyak sebetulnya harus harus di konfigurasi dari sebuah modem ADSL. Proses konfigurasi hampir semua modem menggunakan Web, sebagian modem ada yang memberikan software tambahan di PC untuk mempermudah konfigurasi. Minimal sekali yang perlu di konfigurasi adalah akses / account ke ADSL & ISP dengan berbekal informasi
+
Username
 +
Password
 +
VPI
 +
VCI
 +
Tipe sambungan
 +
DNS Server ISP
  
Username
+
Umumnya peralatan [[ADSL]] yang di instalasi di jaringan telkom Jakarta menggunakan mesin Alcatel dengan parameter,
Password
 
Vpi
 
Vci
 
Tipe sambungan
 
DNS Server ISP
 
  
Umumnya peralatan ADSL yang di instalasi di jaringan telkom menggunakan mesin Alcatel dengan parameter,
+
VPI 8
 +
VCI 35
 +
Tipe sambungan LCC PPPoA
  
VPI 8
+
Sementara username dan password biasanya diberikan dari penyedia jasa Internet / [[ISP]]. [[IP address]] dari [[ADSL]] biasanya dialokasikan secara automatis kepada modem kita, sehingga kita tidak perlu mengkonfigurasinya lagi. Beberapa penyedia jasa [[ADSL]] yang memberikan akses unlimited kadang kala memberikan alokasi [[IP address statik]] ke masing-masing pelanggan.
VCI 35
 
Tipe sambungan LCC PPPoA
 
  
Sementara username dan password biasanya diberikan dari penyedia jasa Internet / ISP. IP address dari ADSL biasanya dialokasikan secara automatis kepada modem kita, sehingga kita tidak perlu mengkonfigurasinya lagi. Beberapa penyedia jasa ADSL yang memberikan akses unlimited kadang kala memberikan alokasi IP address statik ke masing-masing pelanggan.
+
Kadang kala kita membutuhkan informasi [[DNS server]] bagi client computer yang tersambung di [[LAN]]. Sebetulnya informasi [[DNS server]] biasanya akan di set secara automatis oleh [[ISP]]. Bagi mereka yang menggunakan Speedy dapat menggunakan
  
Kadang kala kita membutuhkan informasi DNS server bagi client computer yang tersambung di LAN. Sebetulnya informasi DNS server biasanya akan di set secara automatis oleh ISP. Bagi mereka yang menggunakan Speedy dapat menggunakan
+
DNS 202.134.2.5
 +
DNS 202.134.0.155
 +
DNS     203.130.193.74
  
DNS 202.134.2.5
+
Kadang kala akan membantu juga untuk menset jenis mode / [[modulasi]] [[modem]] yang digunakan. Sebetulnya mode / modulasi ini tidak perlu di sentuh, dapat di operasikan secara automatis. Kadang kala ada modem yang tidak berhasil mendetek. Pengalaman saya, untuk jaringan Telkom dapat beroperasi menggunakan Mode / Modulasi [[G.dmt]]
DNS 202.134.0.155
 
  
Kadang kala akan membantu juga untuk menset jenis mode / modulasi modem yang digunakan. Sebetulnya mode / modulasi ini tidak perlu di sentuh, dapat di operasikan secara automatis. Kadang kala ada modem yang tidak berhasil mendetek. Pengalaman saya, untuk jaringan Telkom dapat beroperasi menggunakan
 
  
Mode / Modulasi G.dmt
+
==Pranala Menarik==
 +
 
 +
* [[Sekitar ADSL]]
 +
 
 +
[[Category: ADSL]]

Latest revision as of 17:15, 26 December 2010

Untuk dapat beroperasi dengan baik secara minimal tidak banyak sebetulnya harus harus di konfigurasi dari sebuah modem ADSL. Proses konfigurasi hampir semua modem menggunakan Web, sebagian modem ada yang memberikan software tambahan di PC untuk mempermudah konfigurasi. Minimal sekali yang perlu di konfigurasi adalah akses / account ke ADSL & ISP dengan berbekal informasi

Username
Password
VPI
VCI
Tipe sambungan
DNS Server ISP

Umumnya peralatan ADSL yang di instalasi di jaringan telkom Jakarta menggunakan mesin Alcatel dengan parameter,

VPI 			8
VCI 			35
Tipe sambungan	LCC PPPoA

Sementara username dan password biasanya diberikan dari penyedia jasa Internet / ISP. IP address dari ADSL biasanya dialokasikan secara automatis kepada modem kita, sehingga kita tidak perlu mengkonfigurasinya lagi. Beberapa penyedia jasa ADSL yang memberikan akses unlimited kadang kala memberikan alokasi IP address statik ke masing-masing pelanggan.

Kadang kala kita membutuhkan informasi DNS server bagi client computer yang tersambung di LAN. Sebetulnya informasi DNS server biasanya akan di set secara automatis oleh ISP. Bagi mereka yang menggunakan Speedy dapat menggunakan

DNS	202.134.2.5
DNS	202.134.0.155
DNS     203.130.193.74

Kadang kala akan membantu juga untuk menset jenis mode / modulasi modem yang digunakan. Sebetulnya mode / modulasi ini tidak perlu di sentuh, dapat di operasikan secara automatis. Kadang kala ada modem yang tidak berhasil mendetek. Pengalaman saya, untuk jaringan Telkom dapat beroperasi menggunakan Mode / Modulasi G.dmt


Pranala Menarik